JAKARTA - Lagu Muak yang dipopulerkan Aruma kini tengah naik daun di platform TikTok. Karya penyanyi pendatang baru ini sukses menghentak industri musik Tanah Air dengan warna suaranya yang lembut.
Lagu yang diciptakan oleh M. Aditia Sahid dan Okto Ahadi ini menceritakan tentang kekecewaan seseorang lantaran sikap kekasihnya. Dia terus diberi janji manis, namun ucapan sang kekasih tak pernah terealisasi.
Berikut ini lirik lagu Muak yang dipopulerkan Aruma:
Muak-Aruma
Teman ku bilang aku
Akan baik-baik saja
Nyatanya sulit aku
Sembuh dari yang lalu
Awal menggebu-gebu
Ujung nya semua racu
Tahukah sakit yang tak terobati
Belum sempat sembuh tertikam lagi
Muak…
Aku Muak
Katanya cinta sedalam samudera
Bohong nyata kita berakhir juga
Muak…
Aku muak
Lautan disebrangi
Alang – alang berduri di lewati
Kiasan penuh makna tentang cinta
Sudah tak mempan lagi
Awal menggebu-gebu
Ujung nya semua racu
Tahukah sakit yang tak terobati
Belum sempat sembuh tertikam lagi
Muak…
Aku Muak
Katanya cinta sedalam samudera
Bohong nyata kita berakhir juga
Muak…
Aku muak
Huu…
Tahukah sakit yang tak terobati
Belum sempat sembuh tertikam lagi
Muak…
Aku Muak
Katanya cinta sedalam samudera
Bohong nyata kita berakhir juga
Muak…
Aku muak…
Bila ujung nya berakhir juga
Aku muak…
Aku muak
Baca Juga: Ikut Acara Offline BuddyKu Fest, Cara Jadi Content Creator Handal Zaman Now!
Follow Berita Okezone di Google News
(ltb)